Prediksi Belanda vs Chile Live Streaming TV One Malam Ini

iBerita.com - Prediksi Belanda vs Chile Live di TV One Malam Ini. Bigmatch Grup B antara Belanda vs Chile Piala Dunia 2014 bakal tersaji malam ini, Senin (23/6/2014) di Arena Corinthians, Sao Paulo. Laga Belanda vs Chile dapat disaksikan secara Live di TVOne mulai pukul 22:00 WIB
Meskipun Belanda dan Chile sudah sama-sama memastikan diri lolos ke fase 16 Besar Piala Dunia 2014, namun pertandingan ini dipastikan akan berjalan seru. Belanda yang mampu memenangkan dua laga perdana di Grup B tentu terap mengincar kemenangan untuk mengunci status juara Grup.
Di lain pihak, Chile yang awalnya tak terlalu diunggulkan justru mampu mengantongi poin sama dengan Belanda dari dua kemenangan di dua laga awal. Chile hanya kalah selisih gol dari tim Oranje dan tentu mereka kini juga memiliki ambisi yang sama untuk menjadi juara Grup B.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak